Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2020

Hidup, Sebuah Eksistensi yang nyata

Gambar
25 Januari 2020 Hai, semua Menurut kalian apa itu yang disebut kehidupan ?  apakah arti dari kata hidup itu sendiri ? sesuatu yang hidup sudah pasti memiliki kehidupan bukan ? tapi tidak semua yang hidup memiliki kehidupan yang baik, terkadang jiwanya mati walaupun tubuhnya bergerak .. mereka seperti dipenjara dalam kehidupan mereka sendiri, dan terkadang menderita karnanya.  saya yakin pasti kamu juga pernah mengalaminya, saat dimana kondisi kamu buruk, tertekan , tidak beruntung , rasanya menyebalkan bukan . mungkin semua org paling tidak merasakannya sekali dalam hidup mereka, ketika itu mungkin rasanya lebih baik mati daripada tetap hidup seperti ini, mungkin memang benar tapi itu sama aja ketika kamu lari dari semuanya , kamu kabur dari musuhmu, kamu tidak bisa selalu seperti itu setiap saat disetiap waktu, itu seperti kamu sedang dalam pertempuran dengan hidup dan diri kamu sendiri beserta semua orang yang tidak menyukai kamu dipihaknya. kadang orang -orang melukai o...